Modus Batu Goncang, Diduga Kesenian Digabungkan Dengan Perjudian

    Modus Batu Goncang, Diduga Kesenian Digabungkan Dengan Perjudian
    Kupon yang disediakan bandar dijual dengan harga Rp. 20.000.

    MEDAN - Modus judi batu goncang di Komplek Cemara Asri, Kecamatan Percut Seituan, Kabupaten Deliserdang berkedok kumpul dan bernyanyi.

    Penyelenggara diduga judi saat mengundi, bernyanyi diiringi lagu dan mengambil 90 batu bernomor.

    Menurut warga suku Minang, yang biasa di panggil Om Ade mengatakan perjudian tersebut cukup unik karena menggabungkan antara perjudian dengan kesenian seperti permainan Kim Pariaman asal Sumatera Barat.

    "Permainan orang Minang Kabau tidak menggunakan uang, tuan rumah menyediakan hadiah, " ungkapnya, Selasa (14/11).

    Para pemain yang mengikuti perjudian akan membeli kupon seharga Rp20.000 rupiah dan di kupon terdapat nomor secara acak.

    Nantinya apabila nomor keluar akan dicoret angka tersebut. Apabila batu undian mencapai satu baris, maka akan mendapatkan hadiah 1-2 gram emas.

    Mereka menggunakan "food court" sebagai tempat bermain judi untuk mengelabui pandangan orang dari luar. 

    Sampai berita ini ditayangkan, pihak kepolisian belum memberikan tanggapannya.

    medan sumut
    A. Putra

    A. Putra

    Artikel Sebelumnya

    Johan Merdeka, Apresiasi Kinerja Polda Sumatera...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Kejuaraan Dunia Aquabike Danau Toba...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pelanggan Sampaikan Keluhan, Manajer PLN ULP Lima Puluh Bungkam Dikonfirmasi
    KMP Ihan Batak dan Pora-Pora Dinyatakan Layak Layar Angkutan Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025
    Hendri Kampai: Ujian Nasional, Standar Kompetensi Minimal Siswa dan Cerminan Keberhasilan Guru

    Ikuti Kami